Breadcrumb adalah sebaris tautan internal pada bagian atas atau bawah laman yang memungkinkan pengunjung untuk menavigasi balik ke bagian sebelumnya atau ke laman dasar dengan cepat.
Breadcrumbs adalah navigasi pengarah yang melakukan tautan ke parent directory dari letak artikel yang sedang ditampilkan. Pada Blogger, parent directory dimodifikasi menjadi nama label dari artikel/potingan yang sedang ditampilkan.
Langsung saja langkah-langkah untuk membuat breadcrumbs adalah:
- Login ke Blogger dengan akun blog yang kita miliki.
- Pilih Rancangan/Design kemudian pilih Edit HTML, sebelum melakukan perubahan ada baiknya kita melakukan backup template blog dengan mendownload template sebelum dilakukan perubahan. Ceklist pada bagian Expand Widget Templates
- Copy paste kode css di bawah tepat di atas kode ]]></b:skin>
0 komentar:
Post a Comment